Dinamika Persatuan dan Kesatuan dalam Konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia
Akhirnya, Anda telah sampai pada materi pembelajaran bab terakhir di
kelas XII. Tentunya, pengalaman belajar Anda sudah makin lengkap setelah
mempelajari tiga bab sebelumnya. Semua itu harus Anda jadikan modal untuk
mempelajari materi pembelajaran pada bab terakhir ini. Perlu Anda ingat,
bab ini merupakan akhir dari semua rangkaian proses pembelajaran PPKn
yang Anda ikuti di jenjang SMA/SMK/MA/MAK. Artinya, tidak ada lagi
lanjutannya, karena Anda sebentar lagi akan dinyatakan lulus dari sekolah
masing-masing. Supaya Anda mendapat kemudahan dalam memahami materi
pembelajaran pada bab ini, alangkah baiknya Anda berdoa terlebih dahulu
kepada Tuhan Yang Maha Esa, serta jangan lupa senantiasa bersyukur atas
setiap anugerah yang diterima.
Pada bab ini Anda akan diajak untuk menelusuri dinamika persatuan
dan kesatuan di Indonesia. Setelah mempelajari bab ini, diharapkan Anda
mampu mengevaluasi dinamika persatuan bangsa sebagai upaya menjaga dan
mempertahankan NKRI.
Nah, sebelum Anda mempelajari materi pada bab ini, cermatilah terlebih
dahulu gambar di bawah in
kelas XII. Tentunya, pengalaman belajar Anda sudah makin lengkap setelah
mempelajari tiga bab sebelumnya. Semua itu harus Anda jadikan modal untuk
mempelajari materi pembelajaran pada bab terakhir ini. Perlu Anda ingat,
bab ini merupakan akhir dari semua rangkaian proses pembelajaran PPKn
yang Anda ikuti di jenjang SMA/SMK/MA/MAK. Artinya, tidak ada lagi
lanjutannya, karena Anda sebentar lagi akan dinyatakan lulus dari sekolah
masing-masing. Supaya Anda mendapat kemudahan dalam memahami materi
pembelajaran pada bab ini, alangkah baiknya Anda berdoa terlebih dahulu
kepada Tuhan Yang Maha Esa, serta jangan lupa senantiasa bersyukur atas
setiap anugerah yang diterima.
Pada bab ini Anda akan diajak untuk menelusuri dinamika persatuan
dan kesatuan di Indonesia. Setelah mempelajari bab ini, diharapkan Anda
mampu mengevaluasi dinamika persatuan bangsa sebagai upaya menjaga dan
mempertahankan NKRI.
Nah, sebelum Anda mempelajari materi pada bab ini, cermatilah terlebih
dahulu gambar di bawah in

Pengaruh Kemajuan Iptek terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia
materi ini di susun untuk memenuhi tugas mata kuliah TIK

Kasus-Kasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negara
Pada bab ini, Anda akan diajak untuk menganalisis kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara, diharapkan Anda menjadi warga negara yang selalu menyeimbangkan hak dan kewajiban. Dengan kata lain, Anda menjadi warga negara yang selalu mendahulukan kewajiban daripada hak. Anda baru menuntut hak, setelah kewajiban dilakukan.

Mewaspadai Ancaman terhadap Kedudukan Negara Kesatuan Republik Indonesia
Mewaspadai ancaman terhadap kedudukan Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah salah satu cara menegakkan integritas bangsa
tujuan mata kuliah ini yaitu Bagaimana kita dapat mempertahankan Keberagaman bangsa serta paham untuk mempertahankan integritasnya.
selain itu juga pada mata kuliah ini mahasiswa paham akan peranan untuk mempertahankan kesatuan dalam berbangsa dan bernegara.
dan memiliki kesadaran untuk mempertahankan keamanan dan kesatuan negara republik indonesia

Dinamika Peran Indonesia dalam Perdamaian Dunia
Selamat ya, kalian sekarang sudah memasuki semester dua di kelas XI.
Semester ini sangat menentukan langkah kalian untuk dapat naik ke kelas XII.
Nah, di semester dua ini materi pembelajaran untuk mata pelajaran Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) akan semakin memberikan tantangan
kepada kalian untuk senantiasa belajar dengan penuh kesungguhan.
Pada awal semester dua ini, kalian akan diajak untuk menyusuri dinamika
peran Indonesia dalam perdamaian dunia. Pada akhir pembelajaran bab ini, kalian
diharapkan dapat menganalisis dinamika peran Indonesia dalam perdamaian dunia
sesuai dengan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
Salah satu tujuan nasional Indonesia sebagaimana tercantum dalam alinea ke-4
Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah
ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian
abadi, dan keadilan sosial. Salah satu konsekuensi dari tujuan tersebut adalah
bangsa Indonesia harus senantiasa berperan serta dalam menciptakan perdamaian
dunia. Hal tersebut dikarenakan bangsa Indonesia merupakan bagian dari seluruh
umat manusia di dunia sehingga sudah seharusnya bangsa Indonesia berada pada
barisan terdepan dalam upaya menciptakan perdamaian dunia.
Semester ini sangat menentukan langkah kalian untuk dapat naik ke kelas XII.
Nah, di semester dua ini materi pembelajaran untuk mata pelajaran Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) akan semakin memberikan tantangan
kepada kalian untuk senantiasa belajar dengan penuh kesungguhan.
Pada awal semester dua ini, kalian akan diajak untuk menyusuri dinamika
peran Indonesia dalam perdamaian dunia. Pada akhir pembelajaran bab ini, kalian
diharapkan dapat menganalisis dinamika peran Indonesia dalam perdamaian dunia
sesuai dengan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
Salah satu tujuan nasional Indonesia sebagaimana tercantum dalam alinea ke-4
Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah
ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian
abadi, dan keadilan sosial. Salah satu konsekuensi dari tujuan tersebut adalah
bangsa Indonesia harus senantiasa berperan serta dalam menciptakan perdamaian
dunia. Hal tersebut dikarenakan bangsa Indonesia merupakan bagian dari seluruh
umat manusia di dunia sehingga sudah seharusnya bangsa Indonesia berada pada
barisan terdepan dalam upaya menciptakan perdamaian dunia.

Sistem Hukum dan Peradilan di Indonesia
Pengadilan Negeri merupakan salah satu wujud dari kekuasaan kehakiman
yang berlaku di Indonesia. Kekuasaan kehakiman merupakan elemen penting
dalam konsep negara hukum yang diberlakukan di Indonesia.
Konsekuensi dari ditetapkannya negara kita sebagai negara hukum adalah
bahwa segala kehidupan kenegaraan selalu berdasarkan kepada hukum. Untuk menjaga dan mengawasi bahwa hukum itu berlaku dengan efektif tanpa adanya pelanggaran-pelanggaran serta menegakkan keadilan, maka di negara kita dibentuklah lembaga peradilan. Lembaga peradilan merupakan sarana bagi semua pencari keadilan untuk mendapatkan perlakuan yang semestinya di depan hukum, karena hukum itu sendiri merupakan aturan, tata tertib dan kaidah hidup dalam menjalankan kehidupan sehari-hari sebagai warganegara.
yang berlaku di Indonesia. Kekuasaan kehakiman merupakan elemen penting
dalam konsep negara hukum yang diberlakukan di Indonesia.
Konsekuensi dari ditetapkannya negara kita sebagai negara hukum adalah
bahwa segala kehidupan kenegaraan selalu berdasarkan kepada hukum. Untuk menjaga dan mengawasi bahwa hukum itu berlaku dengan efektif tanpa adanya pelanggaran-pelanggaran serta menegakkan keadilan, maka di negara kita dibentuklah lembaga peradilan. Lembaga peradilan merupakan sarana bagi semua pencari keadilan untuk mendapatkan perlakuan yang semestinya di depan hukum, karena hukum itu sendiri merupakan aturan, tata tertib dan kaidah hidup dalam menjalankan kehidupan sehari-hari sebagai warganegara.

Sistem dan Dinamika Demokrasi Pancasila
Pada Bab ini,Anda akan lebih memahami apa yang dimaksud dengan Sistem dan Dinamika Demokrasi Pancasila yang merupakan sebuah paham demokrasi yang dilandasi oleh prinsip-prinsip yang terdapat dalam Pancasila. Demokrasi ini merupakan paham yang telah diyakini oleh masyarakat Indonesia dari masa lalu. Sedangkan konsep pemahaman demokrasi ini jelas berasal dari asas-asas yang terkandung dalam Pancasila.Pancasila memang merupakan gambaran jelas yang mewakili ciri bangsa Indonesia dari zaman dulu hingga saat ini. Secara garis besar Pancasila merupakan hasil dari pemikiran dan perumusan yang diterapkan pada seluruh aspek kehidupan masyarakat dan telah diberlakukan sejak zaman dulu. Demokrasi telah dijadikan sebagai sistem politik yang dianut oleh sebagian besar negara di dunia. Meskipun demikian, dalam pelaksanaannya berbeda-beda bergantung dari sudut pandang masing-masing. Keanekaragaman sudut pandang inilah yang membuat demokrasi dapat dikenal dari berbagai macam bentuk. Berikut ini dipaparkan beberapa macam bentuk demokrasi berdasarkan titik berat perhatiannya,berdasarkan ideologi dan berdasarkan oleh proses penyaluran kehendak rakyat. Indonesia merupakan negara yang berdasarkan pada hukum yang dimana Semua tindakan warga negaranya harus berlandaskan hukum. Persamaan kedudukan dalam hukum bagi masyarakat negara ini harus jelas dan tercermin di dalamnya. Tujuan dari Demokrasi Pancasila ini Memudahkan pemerintah mengetahui proses pengambilan keputusan dalam menyelesaikan sebuah masalah dengan menggunakan asas-asas demokrasi Pancasila,Menjadi jaminan pemerintah negara ini memang benar bertanggung jawab penuh kepada tugasnya juga kepada rakyat.

Hubungan Struktural dan Fungsional Pemerintah Pusat dan Daerah
Pancasila merupakan dasar resmi Negara kebangsaan Indonesia sejak 18 Agustus 1945. Hal ini
terjadi karena pada waktu itulah Pancasila disahkan oleh PPKI, lembaga atau badan konstituante
yang memiliki kewenangan dalam merumuskan dan mengesahkan dasar negara Indonesia
merdeka. Pada awal era reformasi 1998 muncul anggapan bahwa Pancasila sudah tidak berlaku
lagi karena sebagai produk rezim Orde Baru. Anggapan ini muncul karena pada zaman Orde
Baru sosialisasi Pancasila dilakukan melalui penataran P-4 yang sarat dengan nuansa doktrin
yang memihak kepada rezim yang berkuasa pada waktu itu.
terjadi karena pada waktu itulah Pancasila disahkan oleh PPKI, lembaga atau badan konstituante
yang memiliki kewenangan dalam merumuskan dan mengesahkan dasar negara Indonesia
merdeka. Pada awal era reformasi 1998 muncul anggapan bahwa Pancasila sudah tidak berlaku
lagi karena sebagai produk rezim Orde Baru. Anggapan ini muncul karena pada zaman Orde
Baru sosialisasi Pancasila dilakukan melalui penataran P-4 yang sarat dengan nuansa doktrin
yang memihak kepada rezim yang berkuasa pada waktu itu.

Kewenangan Lembaga-Lembaga Negara Menurut UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945
Sejarah bangsa Indonesia, diwarnai oleh pergerakan politik yang bertujuan
untuk membangun sistem politik milik bangsa Indonesia sendiri. Kemudian
sejarah mencatat, sistem politik Indonesia sejak tahun 1945 sampai dengan tahun
1998 belum menunjukkan sistem politik yang mapan. Jatuh bangun kabinet di
orde lama, pembelokan demokrasi Pancasila menjadi demokrasi terpimpin dan
monotafsir terhadap Pancasila oleh orde baru memperlihatkan sistem politik
Indonesia terus mencari bentuknya. Pembangunan sistem politik Indonesia
menjadi sebuah sistem politik yang mapan menuntut peran aktif seluruh rakyat
Indonesia. Upaya apapun yang dilakukan pemerintah untuk membangun sistem
politik Indonesia akan menjadi sia-sia apabila tidak didukung oleh rakyat Indonesia.
untuk membangun sistem politik milik bangsa Indonesia sendiri. Kemudian
sejarah mencatat, sistem politik Indonesia sejak tahun 1945 sampai dengan tahun
1998 belum menunjukkan sistem politik yang mapan. Jatuh bangun kabinet di
orde lama, pembelokan demokrasi Pancasila menjadi demokrasi terpimpin dan
monotafsir terhadap Pancasila oleh orde baru memperlihatkan sistem politik
Indonesia terus mencari bentuknya. Pembangunan sistem politik Indonesia
menjadi sebuah sistem politik yang mapan menuntut peran aktif seluruh rakyat
Indonesia. Upaya apapun yang dilakukan pemerintah untuk membangun sistem
politik Indonesia akan menjadi sia-sia apabila tidak didukung oleh rakyat Indonesia.